Senin, 31 Desember 2012

Batu karang

    Batu karang keras hitam dan kokoh di terpa ombak laut siang dan malam. Tapi dia kokoh dia tidak goyah. Jangan mudah menyerah pada prinsip - prinsip utama, harga diri, kehormatan, moral, yang harus dipertahankan, tapi boleh lah liat situasi. Kurang bijak juga ceramah disaat orang main judi, bisa dilempar asbak oleh pemain yang kalah. Sabarlah menunggu dia santai dan mengeluh akan kekalahannya.
 Gelombang datang silih berganti batu karang sabar menati tidak ada keluh kesah dan tidak pernah menyalahkan gelombang badai, hidup ini hanya mengarungi gelombang jangan terpengaruh dengan gelombangnya dia hanya ujian bagi kenaikan kelas yang perlu dijaga "HATI " yang penuh doa dan puji syukur pada Ilahi gelombang datang tidak berarti. Pilihan sulit tapi sangat baik untuk kehormatan dalam hidup manusia teguh pendirian dan berkarakter tidak seperti orang plin- plan yang bicara pagi berubah sore. Namun sebaiknya pendirian itu di kaji di diskusikan tidak ikut - ikutan saja karena semua prinsip ada kurang lebihnya dan akan ada masanya di kontra orang lain kalau prinsip itu cuma ikut - ikutan akan sulit di pertahankan. Prinsip ikut - ikutan akan modah goyang, namanya juga ikut ikutan berarti ikut seseorang, ketika orang itu berubah atau berkhianat, atau habis di sikat lawan ? kita ikuta lunglai.
 Apakah dengan merubah prinsip akan merubah segalanya ? tidak juga semua prinsip ada resikonya, kecuali hidup tanpa prinsip seperti politikus yang bicara keadilan di rakyat, tapi di kamar - kamar loby sibuk ngootot minta uang suap yang lebih banyak.

Ujian hidup

 Ujian akan datang saat kekuasaan dan harta ada atau tidak ada. saat ada harta kita bisa lupa daratan bisa sombong, begitu juga saat tidak ada harta, kita bisa lupa moral menghalalkan segala cara agar punya uang. Jadi ada tidak ada harta hidup manusia penuh cobaan. Hanya dengan hidup syukur bisa tenang saat ada tidak ada harta karena harta tidak berbuat apa apa sebagai benda mati. Kita yang terlalu membuat harta itu sebagai hal besar penuh arti. Jam tangan harga 5 juta dan jam tangan harga 200 ribu menunjukkan jam yang sama.

Syarat pemimpin


 Bukan gaya aja di perbanyak , bukan gagahnya aja di bayangkang , apalagi uangnya , kalau itu yang kau fikirkan jangan berharap kau diingat sejarah kau hanya akan jadi anak zaman , menyesuaikan , menjilat , rekayasa , fikirkan kemampuan , ilmu , inspirator , motivator , kalau belum punya belajarlah ,kalau tidak dipilih iklaslah ,toh judulnya "mengabdi" kan. kok tidak terpilih sewot .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar